PPAk

Category

Arsip berita, event, agenda Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk)
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Kami beritahukan kepada Mahasiswa Baru PPAk UB Angkatan 25 bahwa orientasi pendidikan (Ordik) dilaksanakan pada tanggal : 07 maret 2015 pukul     : 08.00 WIB – 12.00 WIB Registrasi mahasiswa dimulai pukul 07.30 WIB. tempat  : Aula Lt. 7 Gedung F Pascasarjana FEBUB. Informasi lebih lanjut silahkan menghubungi admin PPAk
Bagi pendaftar PPAk UB angkatan XXV (Baik kelas PPAk murni maupun Joint Program) berikut kami infomasikan hasil ujian saringan masuk yang telah diadakan pada tanggal 28 Februari 2015. Jadwal daftar ulang bagi calon mahasiswa PPAk & Joint Program Gelombang 3 adalah mulai 02 Maret – 06 Maret 2015. Informasi lebih lanut silahkan menghubungi admin PPAk UB
PPAk yang merupakan program pendidikan lanjutan yang ditujukan bagi alumni jurusan apapun yang memiliki minat mendapatkan gelar Akuntan (Ak.), sekaligus mempersiapkan setiap mahasiswa untuk menempuh ujian Chartered Accountant (CA), kembali menerima pendaftaran mahasiswa  baru. Program ini akan diselenggarakan dalam (minimal) 2 semester (& maksimal 6 semester). %3
CPA merupakan sertifikasi tertinggi profesi akuntan publik di Indonesia yang berbasis pada kompetensi yang dibutuhkan individu untuk berpraktik atau menginginkan keahlian yang dibutuhkan untuk berprofesi sebagai akuntan publik. Kompetensi mencakup pengetahuan teoritis bidang yang diperlukan untuk berpraktik sebagai akuntan publik; termasuk berbagai ilmu akuntansi, auditing, pengendalian internal, sistem informasi, perpajakan, ekonomi makro dan mikro, manajemen...
1 2 3 4 5 6