INSTRUKSI KERJA

PENDAFTARAN ANGGOTA POJOK BEI UB

JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI & BISNIS

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

 

  1. Pelanggan mengisi Biodata Anggota Pojok BEI UB (BA) yang tersedia pada petugas di pojok BEI UB.
  2. Pelanggan menyerahkan BA dan uang pendaftaran kepada staf Pojok BEI UB. Staf Pojok BEI mengarsip BA.
  3. Staf pojok BEI UB membuat Kuitansi Pembayaran Anggota (KPA) dua rangkap. Rangkap 1 untuk pelanggan dan Rangkap 2 untuk diarsip.
  4. Staf Pojok BEI membuat Kartu Anggota Pojok BEI UB (KA) dan menyerahkan KA beserta KPA Rangkap 1 kepada pelanggan.
  5. Seluruh Anggota Pojok BEI UB berkewajiban mematuhi segala peraturan yang diberkakukan dan berhak untuk menggunakan fasilitas yang ada di Pojok BEI UB.